Hendaknya terlihat bila penurunan kepadatan tulang itu menjadi tanda hal yang sehat karena jika tulang mudah keropos dan rentan retak.
Untuk terhindar dari berbagai kondisi tersebut maka kepadatan tulang harus dijaga dengan optimal, baik dari olahraga maupun pola makan.
3. Organ Tubuh
Organ tubuh terdiri dari otak, usus, paru-paru, jantung, ginjal, pembuluh darah, empedu, hingga pankreas.
Organ itu harus dijaga kesehatannya karena berperan dan penentu bagi kekuatan fungsional tubuh manusia.
4. Otot
Massa otot itu diusahakan untuk ditingkatkan, seperti berolahraga mengangkat beban.
Karena proses penuaan itu dapat menurunkan komposisi otot.
Baca Juga: Dijamin Seru, Berikut Ini Olahraga yang Menyenangkan untuk Anak