Ingin Merdeka Finansial di Usia Muda? Terapkan 8 Kebiasaan Ini dalam Mengelola Keuangan

Ardela Nabila - Rabu, 17 Agustus 2022
Kebiasaan mengelola keuangan untuk mencapai kemandirian finansial.
Kebiasaan mengelola keuangan untuk mencapai kemandirian finansial. JamesBrey

Semakin banyak uang yang diinvestasikan, maka akan semakin cepat juga kamu mencapai kemandirian finansial.

Jangan lupa untuk memperhatikan instrumen investasi yang dipilih, pastikan kamu memilih yang sesuai dengan profil risiko.

Untuk menemukan instrumen yang terbaik untukmu, kamu bisa membandingkan masing-masing instrumen.

4. Hindari Utang

Memiliki utang yang harus dibayarkan setiap bulannya akan menghambat kamu untuk mencapai kemerdekaan finansial.

Hindari segala bentuk pinjaman dan apabila Kawan Puan saat ini masih memiliki utang, sebaiknya segera lunasi.

5. Siapkan Dana Darurat

Ketidakpastian dalam hidup membuatmu penting untuk selalu siap dalam segala situasi yang bisa memengaruhi keuangan.

Maka dari itu, jangan lupa untuk mempersiapkan dana darurat yang bisa dipakai ketika menghadapi situasi tak terduga, misalnya saja kehilangan pekerjaan.

Baca Juga: Tips Hemat: 5 Kebiasaan Buruk Ini Bisa Menghambatmu Raih Kebebasan Finansial

Sumber: Financial Express
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat