Pelaku UMKM, Ini 5 Tips Bagi Waktu Antara Pekerjaan Tetap dengan Usaha Sampingan

Ardela Nabila - Selasa, 13 September 2022
Tips bagi waktu antara pekerjaan tetap dengan usaha sampingan.
Tips bagi waktu antara pekerjaan tetap dengan usaha sampingan. ArLawKa AungTun

Dengan begitu, kamu pun tetap bisa mencapai target omzet sembari tetap fokus pada pekerjaan tetap.

4. Jangan Ragu untuk Meminta Bantuan

Memegang dua tanggung jawab besar memang bisa saja menjadi tantangan tersendiri bagi sebagian orang.

Untuk itu, jangan ragu untuk meminta bantuan dari rekan terdekat untuk memudahkan menyelesaikan seluruh pekerjaan.

Kawan Puan bisa mencoba berkolaborasi dengan rekan atau keluarga, dengan begitu bisnis sampingan tetap bisa berjalan lancar.

5. Sediakan Waktu untuk Istirahat dan Cari Inspirasi

Meskipun memiliki jadwal padat untuk mengerjakan pekerjaan tetap sekaligus menjalankan usaha sampingan, jangan lupa meluangkan waktu untuk beristirahat.

Menyediakan waktu untuk istirahat penting dilakukan agar kamu tidak cepat burnout atau kelelahan.

Baca Juga: 6 Ide Bisnis Sampingan Ibu Rumah Tangga yang Mudah Dilakukan

Marketplace biasanya memiliki fitur jadwal toko yang bisa kamu atur sendiri, sehingga waktu libur atau istirahat bisa dimanfaatkan lebih maksimal.

“Di tengah waktu kosong tersebut, jangan lupa untuk mencari inspirasi dan wawasan dari UMKM lainnya,” saran Ekhel.

Itulah beberapa cara membagi waktu yang bisa dilakukan oleh pelaku UMKM yang masih memiliki pekerjaan tetap. (*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat