5 Cara Berbagi Peran Mengasuh Anak dengan Pasangan, Jangan Ragu Sampaikan Perasaanmu

Arintha Widya - Kamis, 15 September 2022
ilustrasi cara berbagi peran mengasuh anak dengan pasangan.
ilustrasi cara berbagi peran mengasuh anak dengan pasangan. filadendron/Getty Images

2. Eksplorasi Peran Baru sebagai Orang Tua

Kamu perlu tahu apa yang dipikirkan pasangan tentang menjadi orang tua, apa yang disukainya dan bagaimana suka dukanya.

Dengan mengetahui perspektif masing-masing mengenai peran sebagai orang tua, kamu dan pasangan dapat menentukan pembagian tugas pengasuhan buah hati.

Setelah berbagi peran, kamu dan pasangan juga bisa bergantian dalam mengurus buah hati.

Tentu saja selain dalam hal menyusui langsung, karena tugas ini hanya bisa dilakukan perempuan, ya.

3. Jelaskan Mengenai Perasaanmu

Seperti disinggung sebelumnya, penting bagi seorang ibu membagikan perasaannya kepada pasangan.

Pasalnya, terkadang suami bukannya tak mau membantu, tetapi mereka berpikir istri bisa melakukan pengasuhan buah hati seorang diri.

Maka dari itu, selain mengomunikasikan soal perasaanmu, mintalah bantuan pasangan jika kamu membutuhkan.

Baca Juga: Puan Talks: 4 Cara Mengasuh Anak bagi Ibu Bekerja agar Tidak Kewalahan

Sumber: mother.ly
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Restoran Mewah Ini Tawarkan Warisan Kuliner Khas Indonesia Timur