3 Cara Berhenti Bertengkar dengan Pasangan Lewat Pesan Teks

Ericha Fernanda - Selasa, 4 Oktober 2022
Bertengkar dengan pasangan lewat pesan teks.
Bertengkar dengan pasangan lewat pesan teks. Wiphop Sathawirawong

2. Tanggapi dengan Panggilan Telepon

Pada kasus tertentu, pertengkaran lewat pesan teks bisa berlanjut sepanjang hari hingga mengganggu aktivitas.

Untuk mengatasinya, berhentilah merespons melalui teks dan hubungi pasanganmu lewat telepon atau video call.

Katakan pada pasanganmu bahwa konflik hubungan akan lebih cepat diselesaikan jika dilakukan secara tatap muka.

Sehingga, kamu dan pasanganmu saling melihat ekspresi wajah masing-masing serta mendengarkan nada suaranya.

3. Jangan Diamkan Pasangan

Silent treatment atau tindakan mendiamkan pasangan ketika terjadi konflik hubungan bukanlah tindakan yang tepat.

Meski betengkar, pasanganmu akan tetap mengkhawatirkan keadaanmu dan bertanya-tanya apa yang kamu lakukan sekarang.

Jika kamu malas mengetik pesan teks, segera ajak pasanganmu untuk bertemu dan menyelesaikan masalahnya.

Nah, itulah cara berhenti bertengkar dengan pasangan lewat pesan ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Agar Tidak Runyam, Ini 3 Cara Mengakhiri Perdebatan dengan Pasangan

(*)

Sumber: Lifehacker
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat