Berbagai Penyebab Kucing Stres dan Cara Menenangkannya Menurut Ahli

Ericha Fernanda - Kamis, 13 Oktober 2022
Kucing mengalami ketakutan dan stres.
Kucing mengalami ketakutan dan stres. FlyMint Agency

- Naik kendaraan, seperti sepeda motor dan mobil.

- Perawatan pada kucing, misalny memotong kuku dan mandi.

- Kunjungan ke dokter hewan.

Cara Menenangkan Kucing

Menurut Christine, cara terbaik untuk menenangkan kucing yang stres adalah memberikan banyak ruang dan tempat persembunyian.

Selain itu, pastikan ruangan tersebut memiliki sudut vertikal agar kucing dapat bersantai dan tenang ketika cemas atau takut.

Ia mewanti-wanti, kucing stres membutuhkan ruang sendiri ketika stres agar perilakunya tidak berubah menjadi agresif.

"Jangan mencoba untuk mengangkat atau memindahkan kucing dari tempat persembunyiannya ketika mengalami stres," katanya.

Pastikan pula ruangan memiliki semua kebutuhan kucing, termasuk tempat tidur, kotak pasir, makanan, dan air.

Nah, itulah penyebab dan cara menenangkan diri bagi kucing yang stres ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Perlu Adaptasi, Ini 4 Tips Kenalkan Kucing Lama ke Kucing Baru

Sumber: Great Pet
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha