Bisa Percepat Pemulihan, Ini 6 Daftar Makanan untuk Pasien Pneumonia

Anna Maria Anggita - Sabtu, 12 November 2022
Makanan untuk pasien pneumonia
Makanan untuk pasien pneumonia samael334

Dalam buah tersebut, mengandung pula antioksidan yang melindungi tubuh dari agen asing seperti bakteri, jamur, dan infeksi. 

Terdapat berbagai jenis buah sitrus yang bisa dikonsumsi antara lain jeruk, beri, dan kiwi. 

5. Yogurt dan Madu

Yogurt mengandung probiotik yang menghambat pertumbuhan patogen penyebab pneumonia.

Probiotik juga bermanfaat meningkatkan sistem kekebalan tubuh karena mereka meningkatkan bakteri baik di usus.

Di sisi lain, madu yang bersifat anti-bakteri dan anti-mikroba disarankan dikonsumsi karena dapat menyembuhkan batuk serta pilek gejala pneumonia.

6. Kunyit dan Jahe

Kunyit berperan sebagai mukolitik yang membantu membantu menghilangkan lendir dari saluran bronkial, sehingga pernapasan pun bisa lebih mudah.

Sedangakan, jahe berperan memerangi mikroba penyebab pneumonia dengan sifat anti-inflamasi dan antibakterinya.

Baca Juga: Musim Penghujan, Ini 3 Obat Alami untuk Redakan Batuk dan Pilek

Konsumsi jahe diklaim bisa mengurangi gejala nyeri dada yang terjadi. 

Meski makanan di atas baik dikonsumsi pengidap pneumonia, kita tetap disarankan untuk konsultasi dengan dokter terlebih dahulu.

(*)

Sumber: Indian Times
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!