Ini 4 Cara Alami untuk Mengatasi Jerawat yang Muncul Akibat Begadang

Anna Maria Anggita - Senin, 2 Januari 2023
Cara alami mengatasi jerawat akibat begadang
Cara alami mengatasi jerawat akibat begadang Boyloso

- Cengkeh

- Serai.

3. Mengoleskan Teh Hijau

Teh hijau mengandung flavonoid dan tanin, yang membantu melawan peradangan dan bakteri penyebab jerawat.

Selain itu, teh hijau tinggi antioksidan epigallocatechin-3-gallate (EGCG), yang mampu:

- Melawan peradangan

- Mengurangi produksi sebum

- Menghambat pertumbuhan P. acnes pada orang dengan kulit rawan jerawat.

4. Pakai Lidah Buaya

Lidah buaya adalah tanaman tropis dengan daun yang menghasilkan gel bening, bagus jika dioleskan ke kulit.

Sebab, gel lidah buaya mampu membantu melawan bakteri, mengurangi peradangan, dan mempercepat penyembuhan luka.

Perlu diketahui kalau lidah buaya mengandung lupeol, asam salisilat, nitrogen urea, asam kayu manis, fenol, dan belerang, yang semuanya menghambat bakteri penyebab jerawat.

Bagi Kawan Puan yang merasa muncul jerawat setelah begadang, sebaiknya segera lakukan berbagai langkah di atas ya.

Baca Juga: Apakah Tidur Bisa Bantu Menyembuhkan Jerawat? Ini Penjelasannya

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Rahasia Gaya Fun dan Edgy ala Julie Estelle, Ternyata Pakai Koleksi Lucu Ini