Apa Itu Resurfacing Laser yang Dikatakan Ampuh Atasi Bopeng di Wajah?

Anna Maria Anggita - Kamis, 2 Maret 2023
Penjelasan tentang apa itu resurfacing laser
Penjelasan tentang apa itu resurfacing laser Artfully79

Baca Juga: Apa Itu Air Needle, Perawatan Tanpa Jarum untuk Atasi Masalah Kulit hingga Rambut? 

 

Nantinya perawatan ini merangsang pertumbuhan kolagen yakni protein yang berperan untuk meningkatkan kekencangan dan tekstur kulit.

Di mana saat epidermis sembuh dan tumbuh kembali, area yang dirawat tampak lebih halus dan kencang.

Jenis terapi ablatif meliputi laser karbon dioksida (CO2), laser erbium, dan sistem kombinasi.

Nonablative Laser

Nonablative laser juga merangsang pertumbuhan kolagen dengan pendekatan kurang agresif dan waktu pemulihannya lebih singkat.

Sayangnya hasil dari nonablative laser kurang terlihat jika dibandingkan dengan ablative laser.

Jenis nonablative antara lain pulsed-dye laser, erbium, dan IPL.

Perlu diketahui kedua jenis laser resurfacing ini dapat mengatasi kerutan halus, age spots, warna kulit tidak merata, kulit rusak akibat sinar matahari, hingga bekas jerawat dari ringan sampai sedang.



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat