6 Rekomendasi Olahraga saat Puasa, Banyak Manfaat untuk Kesehatan

Maharani Kusuma Daruwati - Senin, 3 April 2023
Rekomendasi olahraga saat puasa.
Rekomendasi olahraga saat puasa. faidzzainal

Yoga bisa dilakukan dengan gerakan ringan dan meditasi, sehingga cocok untuk dilakukan saat puasa.

Kamu juga bisa melakukan olahraga ini sendiri di rumah atau pergi ke studio yoga dan berlatih dengan instruktur berpengalaman.

3. Bersepeda

Olahraga ini bisa menjadi pilihan alternatif untuk kamu yang tak mau berjalan kaki atau jogging.

Namun, pastikan untuk melakukan olahraga ini pada saat waktu yang tepat, yaitu pada waktu pagi atau sore hari.

4. Pilates atau Stretching

Pilates atau stretching adalah olahraga yang dapat membantu melenturkan otot dan meningkatkan fleksibilitas tubuh.

Kegiatan ini juga dapat membantu mengurangi stres dan menenangkan pikiran.

Baca Juga: Dilakukan Ussy Sulistiawaty, Ini Manfaat Aerial Hoop untuk Fisik dan Mental

Sumber: Womens Health Magazine,Siloam Hospitals
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja