- Menjalin hubungan dengan orang yang jauh lebih tua.
- Membolos sekolah atau kegiatan olahraga.
- Menghabiskan lebih sedikit waktu dengan teman atau tiba-tiba mengubah grup pertemanan.
- Menghabiskan lebih banyak waktu sendirian di kamar mereka.
- Memiliki hadiah yang tidak dapat dijelaskan seperti mainan baru, pakaian, perhiasan, atau elektronik dan tak ingin membicarakan dari mana asal hadiah tersebut.
- Tak ingin berbicara tentang apa yang telah dilakukan atau berbohong.
- Berhenti memberi tahu tentang hari mereka.
Jadi, siapa saja yang bisa mengalami grooming?
Baca Juga: 11 Gejala ADHD pada Orang Dewasa, Gangguan Mental yang Viral di TikTok