Hari Pustakawan Nasional, Begini Cara Berkarier Jadi Pustakawan

Arintha Widya - Jumat, 7 Juli 2023
ilustrasi cara menjadi pustakawan
ilustrasi cara menjadi pustakawan freepik

Selain komunikasi yang baik, dalam berkomunikasi juga harus aktif dan responsif menanggapi kebutuhan dan keluhan pengunjung perpustakaan.

Ketajaman dan kepekaan dalam berkomunikasi ini harus dilatih dan dipelajari, serta kamu kuasai jika ingin menjadi pustakawan.

4. Memiliki Wawasan Luas

Satu lagi hal penting yang mesti kamu punya untuk menjadi pustakawan ialah wawasan yang luas.

Selain pengetahuan tentang buku di perpustakaan tempat bekerja, penting pula memahami informasi lain terkait koleksi lain.

Ini untuk berjaga-jaga kalau-kalau ada pengunjung yang menanyakan informasi tertentu mengenai koleksi buku yang ada di perpustakaan.

Apabila pustakawan memberikan informasi yang tepat dan membuat pengunjung puas, maka mereka tidak akan ragu datang dan bertanya lagi.

Kiranya, itulah beberapa cara menjadi pustakawan. Apakah Kawan Puan tertarik dengan profesi ini?

Baca Juga: Simak, Pentingnya Punya Kreativitas sebelum Melamar Lowongan Kerja

(*)

Sumber: Bobo.grid.id
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja