6 Tips Bangkit Lagi Usai Bisnis Bangkrut, Segera Lakukan Adaptasi

Arintha Widya - Senin, 31 Juli 2023
tips bangkit kembali usai bisnis bangkrut
tips bangkit kembali usai bisnis bangkrut freepik

Maka itu, kemampuan beradaptasi cepat dengan teknologi sangat penting dilakukan.

Beradaptasi terhadap perubahan pasar dan kebiasaan belanja konsumen di era digital harus dilakukan. 

Dengan begitu, kamu bisa menjaga keberlangsungan bisnis di masa depan.

5. Manfaatkan Jaringan yang Kamu Punya

Sebelum mengalami kebangkrutan, kamu tentu sudah punya relasi dan jaringan.

Andalkan jaringanmu untuk dapat memberikan masukan dan dukungan berharga dalam menghadapi kegagalan.

Jaringan atau networking bisa menjadi sumber inspirasi dan motivasi untuk bangkit dari keterpurukan.

6. Tetap Berpikir Positif dan Optimis

Terakhir, tetaplah berpikir positif dan optimis bahwa kegagalan adalah kesempatan untuk memperbaiki kesalahan.

Belajar dari kesalahan pengusaha sukses lainnya dan berusaha menghindari kesalahan yang sama adalah kunci untuk bangkit kembali.

Kiranya, itulah beberapa tips bangkit kembali usai bisnis bangkrut. Mudah-mudahan berguna, Kawan Puan.

Baca Juga: Jalankan Bisnis yang Berdampak Sosial, Ini Tips Sukses Jadi Sociopreneur

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?