Seperti di Drakor My Lovely Liar, Ini 3 Cara Mendeteksi Seseorang Berbohong

Arintha Widya - Rabu, 9 Agustus 2023
ilustrasi cara mendeteksi kebohongan seperti di drakor My Lovely Liar
ilustrasi cara mendeteksi kebohongan seperti di drakor My Lovely Liar dok. VIU

Terkait cara ini, pakar bahasa tubuh, Blanca Cobb membenarkan seseorang yang berbohong bisa saja menjawab pertanyaan-pertanyaan dengan ekspresi tertentu.

Mislanya tidak menatap mata lawan bicara saat menjawab, tapi malah melihat ke kanan atau ke kiri seolah sedang mencari jawaban.

Lalu, Blanca Cobb juga menyebut akan ada perubahan intonasi suara, apakah lebih tinggi atau lebih tenang.

"Semua hal ini membantu kita memahami bagaimana mereka biasanya berperilaku," kata Blanca Cobb.

2. Perhatikan Perubahan Perilaku

Selain berdasarkan intuisi, perilaku seseorang yang mungkin berubah saat sedang berbohong juga bisa diamati.

Cobalah kamu memulai topik pembicaraan yang menurutmu akan direspons dengan kebohongan.

Bila saat menjawab pertanyaan standar ia duduk tegap dengan tangan di atas meja, misalnya, lalu tiba-tiba menyilangkan kaki ketika memberikan jawaban pada pertanyaan tertentu, bisa jadi ia berbohong.

Jangan hanya melihat dari kontak mata saja, karena menurut konsultan analis perilaku Scott Rouse, anggapan tentang orang yang berbohong tidak berani melakukan kontak mata adalah salah.

Baca Juga: Bisa Tumbuhkan Cinta, Ini Kekuatan Kontak Mata pada Emosi Manusia

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru