Baca Juga: Serba-Serbi Tetanus: Diagnosis, Pengobatan dan Komplikasi Penyakitnya
- Kejang otot punggung (opisthotonus)
- Kegelisahan
- Sakit tenggorokan
- Kekakuan pada rahang dan leher (trismus)
- Kekakuan pada lengan dan kaki
- Spasme laring
- Denyut jantung cepat (takikardia)
Kawan Puan, itu tadi cara penularan dan gejala tetanus.
Pada dasarnya, tetanus adalah penyakit serius yang dapat menyebabkan kejang otot dan bahkan kematian jika tidak diobati.
Penting untuk mengenali tanda-tanda dan gejalanya dan segera mencari perawatan medis jika kamu menduga terinfeksi tetanus.
Jadi, jaga kesehatanmu dan orang-orang tersayang ya!
Baca Juga: 5 Penyebab Buta Warna, Ada Faktor Keturunan hingga Efek Samping Obat
(*)