4. Lakukan Promosi Menarik
Untuk menarik calon pelanggan, penting bagimu buat merancang promosi yang menarik.
Contohnya, kamu menawarkan potongan harga dengan "beli 2 dapat 3" atau memberikan diskon selama momen-momen tertentu.
5. Manfaatkan Pemasaran Online
Pemasaran bisnis es teh dapat dilakukan dengan mudah melalui berbagai platform media sosial seperti Instagram, Facebook, WhatsApp, dan lainnya.
6. Buka Cabang atau Franchise
Setelah pendapatan bisnismu stabil, pertimbangkan untuk mengembangkannya dengan membuka cabang atau menawarkan paket waralaba.
Hal ini akan membantu meningkatkan keberadaan bisnis di mata masyarakat dan memperluas pangsa pasar.
Di samping itu, ekspansi melalui cabang atau franchise akan membantumu menghasilkan lebih banyak keuntungan.
Itulah tadi beberapa kiat menjalankan ide usaha berjualan es teh yang banyak peminatnya. Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Franchise Kian Populer, Begini 5 Tips Menjalankan Bisnis Kemitraan
(*)