Ini 9 Green Flags Keuangan untuk Keluar dari Jeratan Generasi Sandwich

Arintha Widya - Jumat, 29 September 2023
Ilustrasi generasi sandwich.
Ilustrasi generasi sandwich. Freepik/pressphoto

Utamanya perlindungan finansial berupa asuransi jiwa, yang terutama perlu dimiliki oleh generasi sandwich.

Di dalam webinar, Tari menjelaskan tiga hal yang menjadi penyebab munculnya generasi sandwich.

Yaitu mulai dari minimnya pengetahuan dan perencanaan finansial jangka panjang, adanya budaya timbal balik kepada orang tua, sampai tuntutan sosial yang tinggi.

Bahkan, data Badan Pusat Statistik (BPS) menyebutkan, generasi sandwich disebabkan karena 90 persen masyarakat Indonesia tidak siap untuk pensiun.

Maka dari itu agar bisa keluar dari jerat generasi sandwich, Kawan Puan perlu mengetahui sejumlah pedoman.

Terdapat sembilan green flags yang dapat kamu gunakan sebagai pedoman agar bebas dari tekanan finansial sandwich generation. Yuk, simak!

1. Menerima dirimu sebagai generasi sandwich dan mengetahui bahwa kondisi tersebut bukan akhir dari segalanya dan bisa diubah.

2. Mengecek kesehatan keuangan dengan memeriksa neraca dan arus kas keuangan.

Dalam hal ini, kamu perlu memastikan pengeluaran lebih kecil dari pendapatan, dan aset lebih banyak daripada utang.

Baca Juga: Generasi Sandwich, Ajarkan Literasi Keuangan Ini kepada Orang Tua Lanjut Usia

Sumber: webinar
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya