3 Daerah di Indonesia yang Dikenal dengan Pertunjukkan Wayang Populer

Saras Bening Sumunar - Selasa, 7 November 2023
Jenis wayang populer di Indonesia, ada wayang golek.
Jenis wayang populer di Indonesia, ada wayang golek. Boogich

Boneka dari kayu inilah yang disebut golek yang membuatnya diberi nama wayang golek.

Di wilayah Jawa Barat, wayang golek difungsikan dalam dua bentuk yakni media hiburan daan upacara ritual.

Adapun kisah-kisah yang dibawakan wayang golek seperti kisah Ramayana dan Mahabarata.

2. Wayang Beber dari Jawa Timur

Melansir dari laman Indonesia.go.idwayang beber adalah seni wayang berupa lembaran atau beberan yang muncul dan berkembang di Pulau Jawa.

Belum banyak diketahui bahwa wayang beber merupakan wayang tertua di Indonesia.

Sementara itu, wayang kulit merupakan hasil modifikasi dari wayar beber.

Pertunjukan wayang ini dilakukan dengan membeberkan atau membentangkan layar atau kertas yang berupa gambar. Wayang ini dimainkan dengan cara menguraikan cerita lakon melalui gambar yang tertera pada kertas atau layar tersebut.

Baca Juga: Hari Wayang Orang Nasional, Begini Sejarah Gedung Wayang Orang Sriwedari di Solo

Sumber: Kompas.com,Indonesia.go.id
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat