Perempuan Bekerja Perlu Tahu, Ini 6 Tips Berganti Karier di Usia 40-an

Arintha Widya - Rabu, 8 November 2023
Ilustrasi tips berganti karier bagi perempuan yang berusia 40-an, kucinya percaya diri!
Ilustrasi tips berganti karier bagi perempuan yang berusia 40-an, kucinya percaya diri! Freepik

Jangan terbatas pada jenis pekerjaan yang sama, tapi pertimbangkan di bidang apa saja skills-mu dapat dimanfaatkan.

Bila perlu, cari pengalaman di luar pekerjaanmu sebelum kamu memutuskan berganti karier di usia 40-an ke atas.

5. Percaya Diri

Kamu mungkin harus bersaing dengan orang-orang yang usianya lebih muda darimu.

Meski begitu, percaya dirilah bahwa kamu dapat menawarkan value yang lebih dibandingkan kompetitor.

6. Tetap Ikuti Tren

Tips terakhir, ikuti tren dan tetap relevan terhadap perkembangan zaman dan dunia kerja.

Misalnya jika sekarang ini sedang ada tren penggunaan AI (Artificial Intelligence), maka kamu juga harus memahami cara memanfaatkannya di bidang pekerjaan yang kamu tekuni.

Itulah beberapa tips berganti karier di usia 40-an. Mudah-mudahan informasi di atas bisa membantu Kawan Puan, ya.

Baca Juga: 3 Solusi Jika Atasan Memberimu Pekerjaan di Luar Jobdesc, Apa Saja?

(*)

Sumber: Jobstreet
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat