4 Material Atap yang Enggak Bikin Rumah Terasa Panas, Apa Saja?

Arintha Widya - Selasa, 19 Desember 2023
4 Material Atap yang Enggak Bikin Rumah Terasa Panas, Apa Saja?
4 Material Atap yang Enggak Bikin Rumah Terasa Panas, Apa Saja? Freepik

Pasalnya, atap aspal sedikit rentan terhadap kerusakan yang diakibatkan oleh angin.

4. Atap Komposit

Atap komposit juga tidak membuat rumah terasa panas, terlebih di musim kemarau seperti sekarang.

Atap komposit mempunyai tampilan yang mirip dengan atap tanah liat atau genteng tradisional.

Komposit sendiri merupakan material yang dibuat dari campuran karet daur ulang dan plastik.

Atap komposit menawarkan ketahanan dari kerusakan akibat UV, anti luntur, dan tidak mudah retak atau pecah.

Hanya saja, atap komposit lebih mahal dibandingkan dengan aspal tapi sebelas dua belas dengan jenis atap tanah liat.

Itulah tadi beberapa jenis material atap yang tidak membuat rumah terasa panas.

Mana nih yang sesuai dengan preferensi dan kondisi cuaca di daerah tempat tinggal Kawan Puan?

Baca Juga: Mengenal Jenis-jenis Atap yang Umum Digunakan untuk Rumah, Apa Saja?

(*)

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja