Masyarakat Sumatra Utara juga memiliki makanan khas tersendiri untu merayakan Natal.
Merayakan Natal di Sumatra Utara bukan hanya dengan sajian babi panggang karo, tetapi juga ada ikan bumbu arsik juga, lho.
Ikan bumbu arsik merupakan olahan ikan mas yang disajikan dengan bumbu rempah-rempah, asam patikala, andaliman, bunga kecombrang, dan lokio.
5. Es Campur
Sebagai penutup yang menyegarkan, es campur bisa kamu jadikan pilihan.
Dengan campuran es serut, buah segar, dan sirup kental, hidangan ini bisa menyegarkan suasana Natalmu.
Kawan Puan, itu tadi lima hidangan khas Nusantara yang sering disajikan saat perayaan Natal.
Jadi, hidangan mana nih, yang akan kamu sajikan untuk keluarga?
Baca Juga: 7 Makanan Khas Natal di Indonesia, Hidangan Manis hingga Pedas
(*)