3 Alasan Perempuan Perlu Berpendidikan Tinggi, Terutama Jika Ingin Jadi Ibu

Arintha Widya - Rabu, 27 Desember 2023
ilustrasi pentingnya pendidikan tinggi bagi perempuan, terutama calon ibu
ilustrasi pentingnya pendidikan tinggi bagi perempuan, terutama calon ibu AsiaVision/Getty Images

Ibu dengan level pendidikan lebih tinggi mempunyai sejumlah keunggulan, seperti:

- Akses terhadap sumber daya akademik, budaya, dan sosial yang lebih sosial.

- Kemampuan berbahasa secara lisan maupun tulisan yang lebih baik.

- Pengalaman menjalani proses belajar yang kompleks.

- Sudut pandang yang lebih luas dan sistematika berpikir yang runtut.

2. Tingkat Pendidikan Ibu Memengaruhi Status Gizi dan Kesehatan Anak

Kedua, tingkat pendidikan ibu memengaruhi status gizi dan kesehatan anak lantaran ibu dengan level pendidikan lebih tinggi memiliki:

- Pengetahuan dasar yang terkait keselamatan hidup anak, dan mampu mencari cara untuk menjaga buah hati agar tetap aman, terutama di negara berkembang seperti Indonesia.

- Ibu berpendidikan lebih tinggi mempunyai gaya hidup lebih sehat, sehingga menurunkan risiko stunting, overweight, atau underweight.

Baca Juga: Jadi Ibu Berdaya di Tengah Dunia yang Penuh Tuntutan, Begini Cara Memulainya

Sumber: Instagram
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029