Pasalnya, secangkir raspberry mengandung 8 gram serat, kandungan serat ini dua kali lipat dari jumlah serat dalam secangkir strawberry.
Menurut Journal of Nutrition tahun 2019 menemukan bahwa meskipun orang membatasi kalori, mereka yang mengonsumsi paling banyak serat mengalami penurunan berat badan lebih banyak dalam jangka waktu enam bulan.
2. Oatmeal
Apakah oatmeal bisa membantumu menurunkan berat badan? Jawabannya ya!
Oatmeal kaya akan kandungan serat yang membuatmu merasa kenyang lebih lama.
Mengonsumsi karbohidrat slow-release dalam makanan seperti oatmeal tidak akan meningkatkan gula darah setinggi mengonsumsi karbohidrat olahan.
Jadi, tidak ada salahnya jika kamu menjadikan oatmeal sebagai menu sarapanmu.
3. Yogurt
Baca Juga: 5 Manfaat Diet Mediterania, Pola Diet Terbaik yang Viral di TikTok