Minuman Hangat Saat Musim Hujan, Begini Resep Jamu Beras Kencur

Saras Bening Sumunar - Selasa, 9 Januari 2024
Resep jamu beras kencur.
Resep jamu beras kencur. Freepik

Sangrai beras hingga berwarna kecokelatan lalu haluskan.

2. Selanjutnya rebus air, gula, asam jawa, merica.

Jika sudah, masukkan parutan rempah-rempah seperti kencur, jahe, dan kunyit.

Rebus bahan-bahan tersebut hingga mendidih.

3. Langkah berikutnya, masukkan beras yang sudah dihaluskan.

Rebus hingga air rebusan beras kencur agak mengental.

4. Langkah terakhir, angkat dan saring air beras kencur.

Minuman ini cocok diminum selagi hangat.

Nah gimana nih Kawan Puan, apakah kamu tertarik untuk mencoba resep satu ini di rumah?

Baca Juga: Cocok Diminum Saat Hujan, Begini Cara Membuat Wedang Rempah Gula Merah

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha