Misalnya masa sulit dari mengembangkan ide bisnis disebabkan oleh kekurangan staf, maka perlu dipertimbangkan perubahan gaji.
Perubahan gaji atau fasilitas lain akan membantu menarik sumber daya untuk mengisi kekurangan staf operasional bisnis.
2. Prioritaskan Pelanggan yang Sudah Ada
Kedua, prioritaskan pelanggan yang sudah ada selama masa sulit, dan hindari menggaet pelanggan baru.
Pelanggan yang sudah ada lebih dapat diandalkan, dan penjualan kepada mereka lebih ekonomis.
Untuk mempertahankan pelanggan yang sudah ada, bangun hubungan personal dengan mereka.
Beri mereka apresiasi atau program loyalitas agar setia menggunakan produkmu.
3. Pantau Keuangan Bisnis
Saat evaluasi bisnis di masa sulit, penting pula untuk memantau arus kas atau keuangan usaha.
Baca Juga: Resolusi Keuangan Pemilik Ide Usaha untuk Jaga Stabilitas Bisnis di 2024