Hendaknya dipahami pula bahwa hubungan yang tidak sehat dapat meningkatkan stres, kecemasan, depresi, dan bahkan pikiran untuk bunuh diri.
Oleh sebab itu, penting untuk memiliki hubungan yang kuat dan penuh kasih sayang demi menunjang kesehatan mental lebih sehat.
2. Meningkatkan Harga Diri
Penting bagi setiap orang untuk harus bisa menemukan nilai dirinya di luar hubungan dan orang lain.
Di samping itu, perlu diketahui kalau dicintai itu bisa menambah rasa harga diri.
Jadi mengetahui bahwa seseorang mencintaimu menandakan kalau kamu berarti dan berharga.
3. Hubungan Sosial Lebih Baik
Demi mendapatkan kesehatan mental baik itu tak hanya pada hubungan romantis saja, tapi juga sosial.
Baca Juga: Mental Exhaustion Viral di TikTok, Ini Gejala dan Penyebabnya