4 Olahraga Ini Bantu Bakar Lemak Perut dengan Cepat, Apa Saja?

Anna Maria Anggita - Kamis, 15 Februari 2024
Olahraga untuk mengecilkan lemak perut dengan cepat.
Olahraga untuk mengecilkan lemak perut dengan cepat. Kebal Aleksandra

2. Latihan Perut

Sesuai dengan namanya, latihan perut ini menargetkan otot-otot di area perut.

Dengan melakukan latihan perut, area tersebut bisa jadi lebih ramping dan rata.

Latihan perut yang bisa Kawan Puan coba antara lain plank, bicycle crunches, abdominal crunches, dan leg lift.


3. Kardio

Kawan Puan juga sebaiknya melakukan kardio atau olahraga aerobik untuk mengecilkan perut.

Dianjurkan melakukan kardio minimal 30 menit sehari untuk mengurangi lemak perut.

Kardio yang bisa Kawan Puan lakukan antara lain jalan cepat, lari, bersepeda, dan berenang.

Baca Juga: AIA Vitality Women’s 10K Hadir Kembali di Solo pada Maret Mendatang!



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru