BERITA TERPOPULER WELLNESS: Tips Mencegah Dehidrasi Selama Puasa hingga Makanan Malaysia yang Sering Dijadikan Menu Buka Puasa

Maharani Kusuma Daruwati - Sabtu, 16 Maret 2024
Kue Apam Balik
Kue Apam Balik ABBO

2. Benarkah Berenang Bisa Membatalkan Puasa Ramadan? Ini Kata Pakar

Puasa bukan menjadi penghalang untuk kamu tetap aktif beraktivitas, termasuk berolahraga.

Tetap berolahraga sepanjang puasa Ramadan bukan hanya membuatmu tetap sehat namun juga membantu menjaga berat badan.

Bicara tentang olahraga saat puasa tentu tak luput dari pertanyaan, apakah berenang dapat membatalkan puasa?

Beberapa orang enggan berenang lantaran khawatir dapat membatalkan puasanya.

Namun ternyata, olahraga satu ini tidak membatalkan puasa jika dilakukan dengan benar.

Kawan Puan ingin tahu lebih lengkapnya? Yuk simak penjelasan berikut ini.

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Nekat Berenang Saat Musim Hujan? Yuk Ketahui 4 Bahayanya pada Tubuh



REKOMENDASI HARI INI

Dobrak Stigma, Logina Salah Kontestan Pertama Miss Universe dengan Vitiligo dan Status Ibu