Cara lain menjawab pertanyaan apakah idemu berbeda dari kompetitor adalah bertanya langsung ke target konsumen.
Cari tahu di mana biasanya mereka belanja, apa yang disukai dan tidak, serta apa yang mereka butuhkan.
3. Apakah kamu sudah melakukan perhitungan?
Berikutnya, lakukan perhitungan untuk melihat potensi pendapatanmu jika kamu belum melakukannya.
Rancang potensi pendapatan tersebut bersamaan dengan pembuatan rencana bisnis secara umum.
Khusus untuk perhitungan pendapatan, kamu bisa memulai dengan memperkirakan pengeluaran dan penghasilan bulanan.
Penghasilan bulanan bisa dihitung dari perkiraan jumlah penjualan selama sebulan dikali dengan harga jual produk.
Jika tidak yakin dengan harga produk yang akan kamu tetapkan, kamu bisa meniru harga dari kompetitor.
Itulah tadi pertanyaan yang perlu kamu jawab untuk tahu apakah ide usaha milikmu bakal cuan atau tidak. Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Manajemen Keuangan yang Wajib Diterapkan Saat Jalankan Ide Usaha
(*)