4 Strategi Pemasaran Ide Usaha Ini Cocok untuk Pemula, Apa Saja?

Arintha Widya - Rabu, 24 April 2024
Ilustrasi: Strategi pemasaran ide usaha untuk pemula
Ilustrasi: Strategi pemasaran ide usaha untuk pemula Freepik

Dengan menggunakan Linktree, kamu dapat berbagi tautan yang akan mengantarkan calon konsumen menuju situs, profil, atau akun lain bisnismu.

Penggunaan Linktree untuk memasarkan ide usaha memudahkan audiens karena mereka tidak perlu berganti halaman browser.

Pasangan Argo dan Vera sendiri menggunakan Linktree dan meletakkan tautan tersebut di bio Instagram.

2. Memaksimalkan Media Sosial

Strategi berikutnya adalah memaksimalkan penggunaan media sosial untuk berpromosi.

Argo dan Vera memanfaatkan tidak hanya Instagram dan TikTok, tetapi juga Facebook dan YouTube.

Menurut keduanya, mempromosikan bisnis melalui media sosial menjadi jalan termudah yang bisa dilakukan pebisnis pemula.

3. Pakai PaDi UMKM

Argo dan Vera juga melakukan promosi bisnis dengan memanfaatkan platform PaDi UMKM.

Baca Juga: Perkuat Kemungkinan Lolos, Ini Tips dan Trik Sukses Rekrutmen Bersama BUMN 2024

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria