PaDi UMKM merupakan platform digital yang mempertemukan UMKM dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
Aplikasi PaDi dapat membantu pelaku UMKM memperluas jangkauan pasar dan mendapatkan akses pembiayaan.
Platform ini juga memungkinkan UMKM milikmu memperoleh pembiayaan dan menjadi binaan BUMN.
4. Ikut Bazar dan Pameran
Strategi pemasaran lain yang bisa dicoba pelaku usaha pemula adalah mengikuti bazar dan pameran.
Namun, pastikan bazar dan pameran mengusung tema yang sesuai dengan bisnismu.
Misalnya jika kamu menjual produk homedecor, jangan ikut pameran UMKM kuliner, ya.
Ikutilah pameran ide usaha terkait kerajinan atau produk-produk homemade.
Itulah tadi beberapa strategi pemasaran ide usaha yang bisa dilakukan pemula. Semoga bermanfaat.
Baca Juga: Ini Kunci Sukses Promosi Ide Usaha UMKM dengan Mengikuti Pameran
(*)