Tujuan Terkait

Hari Buruh Internasional, Ini Cara Meningkatkan Kesehatan Mental Perempuan Pekerja

Anna Maria Anggita - Rabu, 1 Mei 2024
Tips menjaga kesehatan mental perempuan pekerja.
Tips menjaga kesehatan mental perempuan pekerja. ArtistGNDphotography

Mungkin kamu juga perlu memperbaiki pola tidur demi menjaga kesehatan fisik dan mental.

2. Rencanakan Solo Trip

Setiap orang membutuhkan ruang pribadi demi menjaga kondisi kesehatan mentalnya.

Maka dari itu, kamu bisa merencanakan solo trip atau liburan sejenak untuk menjernihkan pikiranmu.

Jadi nikmatilah liburanmu tanpa harus memikirkan pekerjaan rutin sehari-hari.

3. Bersosialisasi

Bersosialisasi adalah salah satu cara terbaik untuk memahami diri sendiri serta membantu melepaskan hormon bahagia oksitosin dan serotonin.

Kawan Puan bisa bersosialisasi dengan tetangga sebelah rumah maypun pedagang kaki lima yang kamu temui.

Kamu juga bisa berbicara melalui telepon atau sekadar bertemu untuk minum kopi demi mendapatkan pikiran yang bahagia dan damai.

Itu tiga langkah untuk menjaga kesehatan mental bagi perempuan pekerja, yuk ikuti langkah di atas agar hidup lebih damai!

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Yellow Noise, Suara Menenangkan yang Bisa Tingkatkan Konsentrasi

(*)

Sumber: practo.com
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.



REKOMENDASI HARI INI

Hari Buruh Internasional, Ini Cara Meningkatkan Kesehatan Mental Perempuan Pekerja