Menggabungkannya dapat memberikan perlindungan yang lebih besar pada kulit.
- Niacinamide : Bahan ini bisa menenangkan kulit dan mengecilkan pori-pori, melengkapi sifat anti-inflamasi dan perbaikan penghalang ectoin.
Bahan yang Perlu Dihindari
- AHA & BHA : meskipun ektoin umumnya lembut, asam yang sangat kuat berpotensi mengganggu efektivitasnya.
Adapun yang terbaik adalah menggunakannya pada malam bergantian.
- Retinol: mirip dengan AHA dan BHA, retinol dosis tinggi berpotensi mengiritasi kulit.
Itu dia manfaat dan tata cara menggunakan ectoin dalam rutinitas perawatan kulit sehari-hari.
Namun sebaiknya, konsultasikan dengan dokter kulit untuk mendapatkan saran penggunaan ektoin dan bahan-bahan lain ke dalam rutinitas perawatan kulit Kawan Puan.
(*)
Baca Juga: Perbedaan Retinol, Retinoid dan Retinal, Kandungan Skincare yang Akan Tren di 2024