2. Tumis Beras dengan Bawang Putih
Langkah terbaik memasukkan aroma bawang putih ke dalam beras yakni menumisnya dengan mentega yang tadi telah digunakan.
Usai menumis beras, Kawan Puan bisa menambahkan air mendidih secara perlahan dan hati-hati ke dalam beras.
Kemudian, tutup panci dan masak beras sampai air terserap oleh beras.
3. Kukus Nasi
Tahap berikutnya, Kawan Puan bisa mengukus nasi sampai benar-benar matang.
Caranya yakni letakkan nasi dari panci ke serbet bersih untuk menyerap kelebihan cairan.
Lalu, aduk nasi pakai garpu, lalu sajikan bersamaan taburan bawang putih goreng yang sudah digoreng dengan mentega.
Itu dia tips memasak garlic butter rice, yuk dicoba!
Baca Juga: Bisa Jadi Ide Usaha, Ini Resep Serabi Solo Klasik yang Lembut dan Nikmat
(*)