Catat! Ini 3 Jenis Risiko Bisnis yang Bisa Membuat Usaha Merugi

Tim Parapuan - Selasa, 14 Mei 2024
Ilustrasi perempuan pekerja sebagai pelaku usaha.
Ilustrasi perempuan pekerja sebagai pelaku usaha. (Getty Images/Koh Sze Kiat)

Di saat usaha yang dijalankan adalah menawarkan produk, maka tingkat penjualan akan sangat memberi dampak pada pergerakan bisnis.

Agar penjualanmu bisa semakin naik, berikanlah penawaran dan kualitas yang terbaik.

Hal itu bisa membuat pelanggan dengan senang hati kembali membeli produk bisnis Kawan Puan.

Namun sebaliknya, jika kualitas dan harga yang diberikan tidak seimbang, maka kemungkinan akan membuat pelanggan enggan balik dan membuat bisnis rugi.

3. Risiko Operasional dan Teknik

Dalam menjalankan bisnis, diperlukan operasional yang baik yaitu dengan adanya pekerja yang bisa diandalkan.

Jika pekerja tidak bekerja maksimal, maka bisa berdampak pada produksi barang yang tidak mencapai target.

Selain itu, ada juga risiko alat dan teknik yang bisa saja rusak saat dibutuhkan sehingga menghambat pekerjaan.

Maka dari itu, Kawan Puan harus bisa memperhatikan segala risiko ini dengan mempersiapkan jalan keluarnya supaya bisnis tidak merugi.

Baca Juga: Risiko hingga Tujuan, Ini 5 Perbedaan Startup dan Bisnis Rintisan Konvensional

(*)

Josephine Christina Arella/PARAPUAN

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Viral di TikTok Bank BCA Buka Pinjol Tanpa Agunan, Begini Faktanya