Plus Minus Cantumkan Referensi di Resume untuk Melamar Lowongan Kerja Baru

Arintha Widya - Selasa, 28 Mei 2024
Ilustrasi: Plus minus pakai referensi di resume untuk melamar lowongan kerja
Ilustrasi: Plus minus pakai referensi di resume untuk melamar lowongan kerja Freepik

Kerugian Mencantumkan Referensi dalam Resume

Namun, sayangnya mencantumkan referensi di dalam resume tidak selalu menguntungkan.

Kadang-kadang, kamu perlu memisahkan penulisan referensi dari resume itu sendiri.

Menulis terlalu banyak juga referensi dapat menghabiskan ruang dalam resume, dan mengalihkan perhatian perekrut dari pengalaman dan kualifikasimu.

Selain itu, referensi yang disebutkan bisa berdampak negatif jika mereka tidak memberikan rekomendasi yang kuat atau relevan dengan posisi yang dituju.

Hal tersebut justru dapat merusak citra dirimu sebagai profesional di suatu bidang pekerjaan.

Pencantuman referensi yang tidak tepat juga dapat mengurangi peluangmu dalam mendapatkan pekerjaan.

Misalnya, referensi yang kamu cantumkan memberikan ulasan yang tidak mendukung, sehingga perekrut meragukan integritasmu.

Itulah tadi kelebihan dan kekurangan mencantumkan referensi di dalam resume untuk melamar lowongan kerja.

Apakah Kawan Puan ingin mencantumkannya? Pastikan pihak pemberi referensi cukup mengenalmu secara pribadi dan tahu tentang kinerjamu, ya.

Baca Juga: 9 Skill Manajemen Waktu yang Bisa Dicantumkan di Resume, Apa Saja?

(*)

 

Sumber: Jobstreet
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Plus Minus Cantumkan Referensi di Resume untuk Melamar Lowongan Kerja Baru