"Jika kamu ingin membekukan daging, masukkan dan bungkus menggunakan kantong ziploc untuk memiminalkan paparan udara dan kelembapan," imbuhnya.
Selain menggunakan kantong ziploc kamu juga bisa membungskusnya dengan plastik dengan rapat.
2. Jangan Melakukan Pembekuan Ulang
Lebih lanjut, hindari untuk melakukan pembekuan ulang.
Misalnya, kamu mengambil beberapa bagian daging yang telah dibekukan kemudian kembali memasukkannya ke dalam freezer.
"Tapi jangan pernah membekukan kembali daging," tegas Heather Marold Thomason.
Melakukan pembekuan ulang hanya akan menurunkan tekstur dan kualitas daging.
3. Potong Menjadi Beberapa Bagian
Baca Juga: 5 Golongan Orang yang Tidak Disarankan Mengonsumsi Daging Kambing, Siapa Saja?