Pertukaran air liur saat berciuman memperkenalkan tubuh pada kuman baru yang dapat membantu memperkuat sistem kekebalan tubuh.
Ini dapat meningkatkan kemampuan tubuh untuk melawan infeksi dan penyakit.
7. Latihan Wajah
Berciuman melibatkan penggunaan 24 otot wajah, yang dapat menjadi latihan untuk mengencangkan otot-otot wajah dan membantu menjaga kulit tetap kencang.
8. Kulit Lebih Bercahaya
Peningkatan aliran darah akibat berciuman juga dapat membuat kulit lebih bercahaya.
Aliran darah yang lebih baik merangsang produksi kolagen dan elastin, protein penting untuk kesehatan kulit.
9. Menilai Kecocokan Fisik
Berciuman dapat membantu perempuan menilai kecocokan fisik dengan pasangan potensial.
Dari ciuman, perempuan terkadang bisa menentukan apakah mereka merasa nyaman dan tertarik secara fisik pada pasangan.
Kiranya, itulah tadi beberapa keterkaitan antara berciuman dengan berkurangnya stres pada perempuan. Bagaimana menurutmu?
Baca Juga: Intip Kecocokan hingga Potensi Masalah Zodiak Libra dan Scorpio dalam Hubungan
(*)