Staycation Akhir Pekan, Hindari 4 Kesalahan Ini saat Menginap di Hotel

Arintha Widya - Jumat, 20 September 2024
Kesalahan yang harus dihindari saat menginap di hotel.
Kesalahan yang harus dihindari saat menginap di hotel. martin-dm

Baca Juga: Tips Menyenangkan Menginap di Hotel saat Staycation Libur Tahun Baru 2023

Bila barang-barang itu tidak ada di kamar mandi ruangan tempatmu menginap, tanyakan ke pihak hotel karena semua termasuk bagian fasilitas.

Siapa tahu pihak hotel lupa mengganti barang kebersihan yang baru setelah membersihkan ruangan dari tamu sebelumnya.

4. Tidak Bertanya Waktu Check-in dan Check-out

Setiap hotel memiliki kebijakan check-in dan check-out yang berbeda-beda.

Beberapa mungkin memiliki waktu yang fleksibel, jadi penting untuk menanyakan terlebih dahulu kepada pihak hotel sebelum menginap.

Bila ingin check-in lebih awal atau check-out melebihi waktu, kamu mungkin tidak akan dikenakan biaya tambahan setelah konfirmasi terlebih dulu.

Namun, usahakan keterlambatan check-in dan/atau check-out tidak terlalu lama dari ketentuan waktunya.

Itulah tadi beberapa kesalahan yang perlu kamu hindari sebelum menginap di hotel. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Cek sebelum Check Out, Ini 5 Barang yang Sering Tertinggal di Hotel saat Liburan

(*)

Sumber: Huffpost
Penulis:
Editor: Arintha Widya


REKOMENDASI HARI INI

Wamen PPPA Veronica Tan: Mendidik Guru Berarti Membangun Generasi yang Lebih Baik