Viral Istilah Face Sculpting, Berikut Pengertian dan Manfaatnya

Kinanti Nuke Mahardini - Sabtu, 28 September 2024
Ilustrasi perawatan wajah
Ilustrasi perawatan wajah (tonefotografia/Getty Images)

Layaknya olahraga, program ini meningkatkan aliran oksigen dan darah ke setiap sel di wajah dan leher sehingga membantu meratakan kerutan dan garis halus," pungkas dr. Christie. 

Prosedur face sculpting yang ada di LAVALEN menggunakan pendekatan timur dan barat.

Tak mengherankan apabila prosedur ini mampu membentuk, memulihkan, dan meremajakan kontur wajah hingga leher. 

Lebih jauh lagi, face sculpting memang bermanfaat untuk wajah hingga bisa meningkatkan kepercayaan diri. 

Sebagai informasi, area dagu hingga pipi chubby juga bisa disamarkan dengan prosedur ini. 

Pada akhirnya, kepercayaan diri seseorang yang melakukan face sculpting bisa meningkat. 

Demikian penjelasan singkat terkait face sculpting baik mengenakan makeup maupun treatment. 

Apakah Kawan Puan tertarik mencoba?

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Glass Hair, Begini 5 Cara Membuat Rambut Berkilau

(*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat