Ide Usaha Online Tanpa Modal Ini Bisa Bikin Status Sosialmu Naik Kelas

Arintha Widya - Jumat, 4 Oktober 2024
5 ide usaha online tanpa modal yang bisa dilakukan untuk menaikkan kelas sosial.
5 ide usaha online tanpa modal yang bisa dilakukan untuk menaikkan kelas sosial. Perawit Boonchu

Baca Juga: Punya Ide Usaha Jastip, Ini 4 Negara di Asia yang Sering Jadi Sasaran

Kesepakatan pembayaran biasanya dilakukan antara kamu dan orang yang menitipkan barang.

4. Menjual Barang dengan Sistem Pre-Order

Cara lain untuk berbisnis online tanpa modal adalah dengan sistem pre-order.

Sistem ini mirip dengan jasa titip, tetapi pembeli membayar terlebih dahulu, baik secara penuh atau uang muka.

Sistem pre-order banyak digunakan untuk penjualan album K-Pop, di mana pembeli membayar uang muka dan melunasi pembayaran ketika album dirilis dan sudah dibelikan.

5. Menjual Barang Bekas (Preloved)

Menjual barang bekas yang masih layak pakai bisa menjadi alternatif bisnis online shop tanpa modal.

Kamu hanya perlu mengumpulkan barang-barang bekas yang masih bagus, membersihkannya, dan menjualnya kembali dengan harga yang terjangkau.

Semakin baik kualitas barang, semakin tinggi pula harga yang bisa kamu tawarkan.

Itulah beberapa cara yang bisa kamu coba untuk memulai ide usaha online shop tanpa modal agar naik kelas sosial. Selamat mencoba!

Baca Juga: 3 Pilihan Bisnis yang Cuan Buat Kaum Rebahan, Gampang dan Tanpa Modal

(*)

Sumber: Gramedia.com
Penulis:
Editor: Arintha Widya


REKOMENDASI HARI INI

Selain Lembayung, Ini Sinopsis Film Kisah Nyata Horor yang Tayang Oktober