Gejala Diabetes Melitus pada Perempuan yang Perlu Diwaspadai

Saras Bening Sumunar - Kamis, 14 November 2024
Gejala diabetes melitus pada perempuan.
Gejala diabetes melitus pada perempuan. Freepik

- Berat badan menurun cepat tanpa ada penyebab yang jelas.

- Kesemutan.

- Gatal di daerah kemaluan pada perempuan.

- Keputihan.

- Luka yang sulit sembuh.

- Bisul yang hilang timbul.

- Penglihatan kabur.

- Cepat lelah.

- Mudah mengantuk.

Kawan Puan, itu tadi berbagai gejala diabetes melitus yang perlu diwaspadai.

Dengan mengetahui berbagai gejala diabetes melitus di atas, diharapkan Kawan Puan dapat memahami dan segera melakukan pemeriksaan ke fasilitas kesehatan terdekat.

Tetap terapkan perilaku hidup sehat dengan makan makanan yang bergizi, berolahraga atau aktivitas fisik ringan minimal 30 menit sehari, dan rutin melakukan cek gula darah ke fasilitas kesehatan terdekat.

Baca Juga: Sudah Bergerak Hari Ini? Ingat, Kurang Aktivitas Fisik Perbesar Peluang Kematian

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Strategi Efektif Cegah DBD di Musim Hujan dengan PSN 3M Gerakan Jumantik dan Vaksin Wolbachia