Baca Juga: 4 Ide Besar Retno Marsudi di Female Foreigner Ministers' Meeting
Direksi bertanggung jawab atas pengelolaan perusahaan sesuai tujuan yang telah ditetapkan.
Segala kebijakan yang diambil harus berada dalam batasan undang-undang dan anggaran dasar perusahaan.
Mereka juga diwajibkan bertindak dengan itikad baik dan penuh tanggung jawab.
2. Perwakilan Perusahaan
Direksi mewakili perusahaan dalam berbagai hal, baik di dalam maupun luar pengadilan.
3. Administrasi Perusahaan
Direksi wajib memelihara daftar pemegang saham, mencatat risalah rapat umum pemegang saham (RUPS), menyusun pembukuan, serta melaporkan kepemilikan saham mereka.
4. Tanggung Jawab Pribadi
Jika terjadi kerugian akibat kelalaian, anggota direksi dapat dimintai pertanggungjawaban pribadi.