Mahasiswi di Yogyakarta Disiram Air Keras Mantan Kekasih, Ini Bahayanya untuk Tubuh

Saras Bening Sumunar - Senin, 30 Desember 2024
Bahaya air keras untuk tubuh.
Bahaya air keras untuk tubuh. Liudmila Chernetska

Jika terkena kulit, air keras dapat menyebabkan rasa terbakar dan nyeri yang parah.

Selain itu, kontak dengan air keras dapat meninggalkan luka lepuh yang berbekas.

Efek serupa juga bisa terjadi pada mata. Setelah terciprat air keras, bahkan secara tidak sengaja, penglihatan bisa sangat terganggu.

2. Efek Jika Terhirup

Seperti yang telah disebutkan, air keras adalah larutan dengan bau yang menyengat.

Jika terhirup, air keras bisa menyebabkan sulit bernapas, nyeri dada disertai sesak, hingga batuk berdarah.

3. Efek Jika Tertelan

Meskipun kasusnya jarang terjadi, air keras bisa masuk ke dalam mulut dan tertelan.

Kondisi ini sangat berbahaya bagi tubuh karena memberikan sensasi terbakar dan sakit parah di area mulut dan tenggorokan.

Bukan itu saja, air keras yang tertelan juga bisa menyebabkan sakit perut parah hingga muntah darah.

Baca Juga: Waspada! Inilah 7 Macam Penyakit yang Rentan Menular setelah Banjir

(*)

Sumber: Gramedia Blog
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

Ahli Sebut Tidur Miring Kiri Lebih Sehat Daripada Miring Kanan, Ini Penjelasannya