Perempuan Mengeluhkan Gatal Saat Berkeringat? Kenali 10 Penyebabnya

Saras Bening Sumunar - Senin, 14 April 2025
Penyebab gatal saat berkeringat.
Penyebab gatal saat berkeringat. freepik.com

- Tidak adanya aliran udara di antara kulit dan pakaian.

Selain penjelasan di atas, masih ada faktor-faktor risiko lain gatal saat berkeringat yang kerap ditemui seperti:

- Melakukan aktivitas fisik, seperti olahraga, sehingga produksi keringat meningkat

- Berada di area yang panas atau lembap.

- Berada di posisi yang sama dalam waktu yang lama sehingga keringat menumpuk.

- Sedang demam atau sakit yang membuat produksi keringat meningkat.

- Baru lahir atau masih anak-anak sehingga lebih sulit untuk mengontrol suhu tubuh.

Area Tubuh yang Rentan Terasa Gatal Saat Berkeringat

Gatal saat berkeringat sering kali dirasakan di area wajah. Namun selain itu, ada area lain yang juga rentan terasa gatal saat berkeringat.

Adapun area-area tersebut yakni leher, dada, paha bagian dalam, juga area lipatan sikut. Untuk diketahui, situasi ini biasanya tidak berangsur lama atau hanya dua sampai tiga hari.

Tapi kalau kamu mengalami ruam kemerahan lebih dari waktu tersebut segera kunjungi dokter untuk melakukan konsultasi. Dengan begitu masalah ruam karena keringat bisa segera teratasi.

Baca Juga: 5 Alasan Mengapa Area Miss V Terasa Gatal saat Menggunakan Pembalut

(*)