Bujet untuk Self Love, Begini Tips Ahli Perencana Keuangan Agar Tak Rugi

Ratu Monita - Selasa, 16 Februari 2021
Ilustrasi
Ilustrasi freepik.com

Menurut Prita Ghozie terdapat tiga hal yang bisa dialokasikan untuk anggaran self love.  

Baca Juga: Ini 3 Langkah yang Perlu Kita Lakukan Saat Menjadi Korban Kekerasan Berbasis Gender Online

- Me time, kegiatan me time dapat berupa beli buku, jalan-jalan, atau hanya sekadar nonton drama korea di rumah.

- Shopping time, aktivitas berbelanja hal yang kamu inginkan

- Pampering time, kegiatan yang sangat disenangi perempuan, seperti perawatan ke salon, spa, beli skin care, atau pun berolahraga di pusat kebugaran.

Dari ketiga hal tersebut, tentukan yang mana yang paling penting untukmu.

2. Alokasikan bujet ideal dari gaji bulanan

Pengeluaran yang ditujukan sebagai wujud self love sering kali tidak direncanakan, makanya tak heran banyak orang yang justru menyalahartikan dari wujud sebuah self-love tersebut.

Prita Ghozie menyarankan, sebaiknya alokasi self love ditentukan sejak awal. 

Baca Juga: Hubungan dengan Pasangan Bisa Semakin Mesra, Kenali 5 Love Languages

Sumber: kompas,pritaghozie
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha