Bagaimana cara memperkenalkan kebiasaan makan yang baik?
Untuk membiasakan anak agar bisa makan dengan baik, kamu harus selalu mendorong anak untuk makan sendiri.
"Kamu bisa mulai melakukan ini saat bayi baru berusia 7 hingga 8 bulan. Kamu bisa memberi mereka bubur, sayuran matang atau makanan bayi lainnya" saran Dr. Meena.
Jika bayi tidak menunjukkan minat pada makanan, maka konsultasikan dengan dokter anak.
Nah Kawan Puan, semoga informasi di atas bisa membantumu dalam menjawab segala pertanyaan tentang makanan padat untuk bayi ya!
(*)