Hati-Hati Naik! Ini Tips Agar Kadar Gula Darah Terjaga saat Lebaran

Firdhayanti - Kamis, 13 Mei 2021
Ilustrasi makanan khas lebaran.
Ilustrasi makanan khas lebaran. MielPhotos2008

6. Periksa kadar gula darah

Saat Idulfitri, jika memiliki diabetes, kamu bisa memeriksa glukosa dalam darah secara lebih teratur dan rutin.

Perubahan rutinitas dan kebiasaan makan serta penyesuaian obat setelah Ramadan dapat menimbulkan dampak yang tidak terduga.

Jika kamu memiliki kadar glukosa darah tinggi (> 15mmol / L), kamu mungkin berisiko mengalami dehidrasi parah.

Baca Juga: Mau Berat Badan Turun? Maksimalkan Pembakaran Lemak saat Kamu Tidur

Hal ini dapat menyebabkan kamu merasa mengantuk, bingung, dan membutuhkan perhatian medis.

Bicaralah dengan ahli kesehatan diabetes untuk mendapatkan solusi mengenai pengelolaan kadar glukosa darah jika tetap tinggi. (*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat