Kawan Puan, Ini 6 Cara Berpikir Positif saat Hadapi Masa Sulit

Dinia Adrianjara - Minggu, 23 Mei 2021
Ilustrasi berpikiran positif.
Ilustrasi berpikiran positif. marrio31

5. Merawat Diri

Bagian dari mengembangkan pola pikir yang lebih positif salah satunya bisa dengan menumbuhkan keyakinan bahwa diri kita berharga.

Dengan begitu, Kawan Puan akan membagi waktu kepada diri sendiri untuk istirahat, relaks dan merawat diri.

Dengan merawat diri dengan lebih baik, maka akan menimbulkan pemikian yang lebih positif, yang membantu kita mendapatkan pengalaman yang lebih positif.

Baca Juga: Siapa Sangka, 6 Warna Cat Dinding Ini Ternyata Bisa Redakan Stres dan Bisa Bikin Rileks, Yuk Langsung Ganti Cat Rumahmu!

6. Berpikir Optimis

Untuk mempraktikkan optimisme, coba pikirkan tentang bagaimana sesuatu menjadi lebih baik daripada apa yang kamu harapkan.

Coba bayangkan skenario yang terbaik, atau fokus pada hal-hal baik yang mungkin terjadi di masa depan.

Dengan optimisme ini dapat membantumu untuk memiliki ekspektasi yang lebih positif, yang dapat menghasilkan segala macam hasil yang baik pula.

Nah, Kawan Puan, meski susah namun memiliki pemikiran positif memang harus dilatih dan dibiasakan ya. Selain untuk diri sendiri, berpikir positif juga akan berdampak besar untuk orang-orang di sekitarmu.

 

(*)

Sumber: Psychology Today
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja