Marak Arisan Online, Ini Saran Pakar agar Tidak Terjebak Penipuan

Arintha Widya - Selasa, 20 Juli 2021
Cara agar tidak terjebak penipuan arisan online menurut pakar.
Cara agar tidak terjebak penipuan arisan online menurut pakar. Baby photo created by tirachardz

4. Jangan mudah tergiur

Sering kali, kita tertarik ikut arisan online karena tergiur keuntungan yang besar.

Padahal, Rista sendiri menuturkan, arisan tidaklah menguntungkan secara finansial karena bukan termasuk investasi.

Ia terang-terang mengatakan, "Arisan online itu enggak ada untungnya juga, kan."

Oleh karenanya, pilihlah kegiatan arisan selain online seperti yang diadakan bersama tetangga atau kelompok pertemanan.

Baca Juga: Mau Investasi Emas Online? Hindari 4 Kesalahan Ini Agar Tidak Rugi

Menurut Rista, hal tersebut lebih nyaman dan aman, serta menghindarkan kita dari kerugian akibat penipuan.

Kawan Puan sudah memahami tips di atas, bukan? Mulai sekarang, berhati-hati, ya. (*)

Sumber: Wawancara
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat